Perencanaan gelombang bergulir

Seringkali tidaklah praktis untuk menjadwal dengan rinci menjangkau jauh ke masa depan. Banyak hal dapat berubah dan seringkali lebih baik untuk membatasi perencanaan terperinci ke tahap atau tahap berikutnya dan meninggalkan tahapan atau tahapan berikutnya pada tingkat yang relatif tinggi.

Bagan Gantt di bawah ini menunjukkan tahap pertama proyek (ST1) dengan rincian komponen kegiatannya (A - E) dengan tahapan berikutnya (ST2 - ST4) hanya direncanakan dalam bentuk ringkasan.

 

 

Istilah ini menunjukkan bahwa seiring berjalannya waktu, ambang untuk detail bergerak seperti gelombang yang bergulir melalui proyek atau program.

 

Terima kasih Valentinus Pramana untuk terjemahannya pada halaman ini.

SHARE THIS PAGE

Please consider allowing cookies to be able to share this page on social media sites.

Change cookie settings

29th August 2014Link to Italian page added

Kembali ke atas